Beranda » Produk Lantai dan Dinding » 20 Merk Marmer Terbaik untuk Design Interior Ruangan Anda

20 Merk Marmer Terbaik untuk Design Interior Ruangan Anda

Dipublish pada 3 Agustus 2023 | Dilihat sebanyak 978 kali | Kategori: Produk Lantai dan Dinding

20 Merk Marmer Terbaik untuk Design Interior Ruangan Anda

Batu alam jenis marmer sudah lama menjadi pilihan favorit dalam desain interior. Keindahan dan kemewahaan dari batuan alam jenis ini menjadikannya pilihan yang populer untuk menciptakan suasana yang elegan dan juga mewah dalam ruangan. Salah satu produsen marmer terbaik yang ada di Tulungagung yaitu Bintang Antik Sejahtera. Kerajinan lantai marmer produksi kami ini sudah terkenal dengan kualitas dan keindahan produknya.

Batu marmer terbaik dari tulungagung ini menawarkan keunggulan yang tidak tertandingi untuk desain interior. Pertama yaitu jenis batuan ini memiliki keindahan alami yang luar biasa. Setiap potongan memiliki pola dan juga warna yang unik, menciptakan tampilan estetika yang spektakuler dalam ruangan. Keindahan dari batu jenis ini akan memberikan sentuhan artistik tak tertandingi pada desain interior anda. Kemudian jenis marmer ini juga kuat dan juga tahan lama. Jika anda melakukan perawatan yang tepat maka jenis batu alam ini bisa tahan selama bertahun-tahun tanpa mengalami kerusakan ataupun perubahan yang signifikan.

Marmer Terbaik Jenis Kawi Agung

Marmer Terbaik Jenis Kawi Agung

Harga dan Cara Produksi

Bintang Antik Sejahtera menyediakan berbagai jenis pilihan batu marmer terbaik. Hal ini memungkinkan anda untuk menyesuaikan dengan kebutuhan dan juga preferensi desain yang anda inginkan. Beberapa jenis kerajinan seperti lantai hingga meja dan kursi ini bisa anda gunakan untuk menciptakan efek visual yang menakjubkan dalam ruangan. Harganya juga bervariasi, tergantung dengan ukuran dan jenis batuan alam yang anda pilih. Harga batu marmer dengan ukuran yang besar maka cenderung lebih mahal daripada dengan ukuran yang kecil. Namun harga yang kami tawarkan ini sebanding dengan kualitas dan keindahan yang team Bintang Antik Sejahtera tawarkan.

Daftar Harga Marmer Terbaik dan Terbaru tahun 2023

Daftar Harga Marmer Terbaik dan Terbaru tahun 2023

Proses memproduksi ini team Bintang Antik Sejahtera melakukannya secara hati-hati. Tentunya mereka sudah sudah berpengalaman dan terampil dalam mengerjakannya. Setelah batu ini pengrajin ambil dari tambang, maka batu tersebut akan pengrajin potong menjadi berbagai ukuran. Beberapa ukuran umum untuk lantai yaitu ukuran :

  1. 30cm x 40cm
  2. 40cm x 60cm
  3. 60cm x 60cm
  4. 60cm x 120cm
  5. Ukuran slab atau random. Biasanya pada jenis ini kerajinan lantainya berukuran besar seperti 140cm x 250cm

Baca juga : Jenis Marmer Tulungagung Terlaris di Pasaran dengan Harga Murah

Selain ukuran tersebut sebenarnya customer bisa custom ukuran lain juga. Selanjutnya batuan tersebut akan pengrajin haluskan dan poles menggunakan mesin khusus untuk menciptakan permukaan yang halus dan juga mengkilap. Kemudian marmer terbaik ini siap kami jual dan bisa anda gunakan dalam proyek desain interior anda.

Lantai Marmer Terbaik Pacito Roso

Lantai Marmer Terbaik Pacito Roso

Kegunaan Kerajinan Marmer Terbaik

Marmer terbaik yang team kami produksi ini memiliki berbagai macam kegunaan dalam desain interior anda. Kerajinan jenis ini bisa anda gunakan sebagai lantai, dinding, meja, kursi, kitchen set dapur dan lain sebagainya. Saat anda menggunakannya sebagai lantai, maka bisa menciptakan efek visual yang mewah. Kemudia jika anda menggunakannya sebagai dinding, maka akan menambah sentuhan elegan dan juga menonjol. Selanjutnya jika anda menggunakannya sebagai meja atau kitchen set dapur, maka akan memberikan tampilan yang elegen dan kemewahan yang tidak tertandingi.

Untuk kerajinan ini tidak selalu ready stock, melainkan ada beberapa jenis lantai yang harus inden terlebih dahulu. Kemudia team Bintang Antik Sejahtera tidak hanya menyediakan barang saja, melainkan kami juga menyediakan jasa pasang poles yang pastinya sudah profesional dan juga berpengalaman.

jasa pasang poles

jasa pasang poles

Marmer Terbaik Import Verde Patrica

Marmer Terbaik Import Verde Patrica

Jenis-Jenis Marmer

Ada berbagai jenis marmer terbaik yang team Bintang Antik Sejahtera. Jenis-jenis marmer ini tidak hanya bisa anda gunakan sebagai lantai ataupun dinding saja. Melainkan anda juga bisa menggunakannya sebagai berbagai jenis kerajinan untuk menambah mewah desain interior anda. Beberapa jenis kerajinan yang bisa kami produksi seperti papan nama, meja, kursi, kap lampu, kitchen set, tempat perhiasan, patung dan lain sebagainya. Berikut ini beberapa jenis marmer terbaik lokal yang ada yaitu kawi agung, kristalin, granit impala, granit blacknero, jenis batik light, ujung pandang, onyx, bromo agung dan lain sebagainya. Kemudian jenis import yaitu carara, verde patrica dan lain sebagainya. Tentunya setiap jenis batu alam tersebut memiliki keunggulan dan kelebihan tersendiri. Seperti pada jenis batu alam onyx yaitu nantinya bisa tembus cahaya ketika disinari cahaya.

Kerajinan marmer Terbaik Granit Blacknero

Kerajinan marmer Terbaik Granit Blacknero

Cara Perawatan :

  1. Bersihkan secara teratur dengan menggunakan kain lembut yang sudah anda basahi dengan air hangat dan sabun ringan.
  2. Hindari tumpahan dan juga noda, seperti jus buah, minuman berkarbonasi atau bahan kimia. Jika memang terjadi tumpahan atau noda segera bersihkan dengan kain yang sudah anda basahi dengan air hangat dan sabun. Jangan biarkan cairan tersebut mengering pada bagian atas permukaan marmer terbaik karena bisa meninggalkan noda yang nantinya akan sulit hilang.
  3. Gunakan alas pelindung untuk melindungi permukaannya dari goresan ataupun tumpahan. Pelindung atau alas tersebut harus anda gunakan ketika anda akan meletakkan benda berat atau benda yang berpotensi merusak seperti panci panas atau minuman dingin. Kemudian hindari meletakkan benda tajam secara langsung pada bagian atas permukaan untuk menghindari goresan.
Motif Marmer Terbaik Carara

Motif Marmer Terbaik Carara

Baca juga : 20 Merk Marmer Terbaik dan paling Cantik untuk Hunian

  1. Hindari menggunakan bahan kimia yang keras seperti pemutih atau pembersih berbasis asam karena bisa merusak dan mengkikis permukaan. Gunakan pembersih yang lembut dan juga ramah lingkungan yang memang dirancang khusus untuk batu marmer terbaik
  2. Gunakanlah pengaman pada kaki mebel untuk melindungi batu marmer terhindar dari goresan dan tanda-tanda yang penyebabnya dari pergerakan ataupun pergeseran mebel
  3. Lakukan sealing atau proses yang melibatkan penggunaan lapisan pelindung pada permukaan batu marmer untuk mencegah penetrasi cairan dan noda. Sealing ini harus anda lakukan secara berkala untuk menjaga keindahan dan melindunginya dari kerusakan
  4. Panggil tukang profesional untuk perawatan lebih lanjut. Jika anda merasa perawatan yang anda lakukan tidak cukup atau ada kerusakan yang parah pada permukaan marmer terbaik maka anda bisa memanggil tukang profesional untuk melakukan perawatan dan perbaikan. Tentunya mereka sudah berpengalaman dan memiliki pengtahuan yang bisa membantu anda memulihkan keindahan dan kondisi batuan alam tersebut.
Jenis Kerajinan Marmer Terbaik Jenis Regal Classico

Jenis Kerajinan Marmer Terbaik Jenis Regal Classico

Kami bisa mengirim kerajinan ini ke seluruh wilayah Indonesia dengan jaminan barang aman sampai anda terima. Pemesanan kerajinan ini bisa kami lakukan secara online dan juga offline. Untuk pemesanan offline anda bisa datang ke galeri kami. Lokasinya sangat strategis yaitu Jln. Kanigoro Gang 4 No. 35 Blumbang Campurdarat Tulungagung Jawa Timur. Kemudian untuk pembelian online anda bisa menghubungi customer service kami. Meskipun secara online pastinya team kami akan menjelaskan secara detail dan juga rinci. Ada banyak promo menarik setiap waktunya, apalagi ketika hari libur nasional.

Yuk hubungi customer service kami untuk mendapatkan harga spesial !!!


SALSABELA EKA
(WA) 081450197163 – 081336100057
Email : diyahwulanbas@gmail.com
Jl. Kanigoro Gg 4 No. 35, Blumbang, Ds. Campurdarat, Kec. Campurdarat, Tulungagung, Jawa Timur 66272.

Share This :

Belum ada komentar

Artikel Lainnya
Contoh Tempat Pulpen Tanda Tangan Paling Laris

Contoh Tempat Pulpen Tanda Tangan Paling Laris

Dipublish pada 29 Mei 2023 | Dilihat sebanyak 1.094 kali | Kategori: Produk Pen Holder

Contoh Tempat Pulpen Tanda Tangan Paling Laris Contoh Tempat Pulpen Tanda Tangan Paling Laris – Marmer Tulungagung online aman murah tyerpercaya memproduksi berbagai jenis kerajinan berbahan dasar batu alam. Dalam memproduksi kerajinan kami selalu menggunakan bahan marmer lokal. Meskipun lokal... selengkapnya

Air Mancur Bahan Marmer Berkualitas

Kerajinan Air Mancur Minimalis Bahan Marmer Tulungagung

Dipublish pada 1 April 2023 | Dilihat sebanyak 1.061 kali | Kategori: Produk Kerajinan

Kerajinan Air Mancur Minimalis Bahan Marmer Tulungagung Kerajinan Air Mancur Minimalis Bahan Marmer Tulungagung – Marmer Tulungagung online aman murah terpercaya memproduksi berbagai jenis kerajinan dari bahan batu alam berkualitas tinggi. Kami memproduksi berbagai macam kerajinan dengan harga puluhan ribu... selengkapnya

Model Wastafel Batu Fosil Natural dan Minimalis

Model Wastafel Batu Fosil Natural dan Minimalis

Dipublish pada 25 Mei 2023 | Dilihat sebanyak 651 kali | Kategori: Produk Wastafel

Model Wastafel Batu Fosil Natural dan Minimalis Model Wastafel Batu Fosil Natural dan Minimalis – Fosil merupakan sisa ataupun bekas dari makhluk hidup yang sudah terpendam didalam tanah dalam waktu yang lama sehingga menjadi batuan ataupun mineral. Kemudian fosil kayu... selengkapnya

Salsabla Eka
Maketing Executive
error: