Beranda » Jasa Pasang Poles » Tahapan – Tahapan Poles Marmer di Jakarta

Tahapan – Tahapan Poles Marmer di Jakarta

Dipublish pada 8 Juni 2023 | Dilihat sebanyak 615 kali | Kategori: Jasa Pasang Poles

Tahapan – Tahapan Poles Marmer di Jakarta

Tahapan – Tahapan Poles Marmer di Jakarta – Sebagai salah satu material yang banyak orang gemari, memasang marmer tidak boleh sembarangan orang lakukan. Dalam melakukannya harus teliti, bertahap, sabar agar mendapatkan hasil yang memuaskan. Pun bagi kalian yang ingin marmernya terlihat mengkilap dan mengkilau. Pemolesan tentu bukan sembarang pekerjaan. Maka dari itu, dalam artikel ini kami akan seluk beluk mengenai poles marmer yang berlokasi Jakarta. Mengapa harus poles marmer yang lokasinya Jakarta? Iyap, sebagai kota dengan kepadatan yang luar biasa Jakarta juga gudangnya industry kontruksti besar di Indonesia. Tak heran jika poles marmer di Jakarta dengan bantuan alat – alat modern dan sistem yang mumpuni dapat team lakukan dengan cepat, tanggap, professional.

Berikut tahapan – tahapan pemolesan yang akan jasa poles marmer lakukan :

Menyiapkan alat dan bahannya

Nah sebelum memulia pekerjaannya, tentu pekerja yang bergabung dalam poles marmer akan menyiapkan alat dan bahannya. Umumnya yang biasanya team siapkan adalah detergen ringan, 3-4 helai lap lembut, tapal untuk menghilangkan noda, kompon poles, pemoles yang terdapat roda felt berkecepatan rendah, serta sealant (bahan penutup pori – pori) marmer.

Menutup area sekitar marmer yang akan tukang poles

Jika ternyata marmer dikelilingi oleh permukaan berbahan lain (seperti krom dan kayu) yang mudah rusak jika terkena bahan – bahan yang digunakan maka pekerja akan menutupnya dengan menggunakan selotip sebelum memulai pemolesan.

Pilihan Harga Lantai Marmer Murah

Pilihan Harga Lantai Marmer Murah

Membersihkan permukaan marmer dengan menggunakan lap dan detergen

Sebelum membersihkan marmer pada area yang besar, pekerja akan melakukan pengujian pada area kecil terlebih dahulu. Noda – noda pada bagian permukaan harus tukang hilangkan dengan cara mengelapnya dengan menggunakan lap yang lembut dan sudah basah dengan campuran detergen.

Baca juga : Poles Marmer Sendiri Atau Pakai Jasa Poles Marmer Profesional ?

Catatan; detergen atau zat pembersih yang akan tukang gunakan tidak boleh bersifat asam dan mengandung asam seperti cuka, sitrun, dan ammonia. Hal ini ditakutkan akan menyebabkan permukaan marmer menjadi terkikis dan bakteri – bakteri berbahaya bisa masuk dan meresap ke dalam marmer. Maka dari itu detergen harus bersifat lembut namun tetap bisa menyingkirkan noda dan bakteri tanpa harus merusak permukaan marmer.

Mengaplikasikan tapal

Tapal berfungsi untuk menghilangkan noda – noda yang menempel pada permukaan marmer berpori. Noda ini tidak akan hilang jika hanya dengan memolesnya yah. Jadi pekerja akan mengaplikasikan sealant pada permukaan. Pengaplikasian tapal sendiri cukup simple namun harus selalu telaten. Cukup tukang oleskan ke noda, kemudian tukang balut dengan plastic pada bagian atasnya, kemudian tunggu selama 1-2 hari, dan buka plastic jika proses sudah selesai semua.

Jasa Pasang Granit

Jasa Pasang Granit

Menggunakan Kompon Poles

Berbeda merk kompon, maka berbeda pula takaran yang harus tukang gunakan. Maka dari itu pekerja yang tergabung akan mencermati jenis produk apa yang akan mereka gunakan. Pekerja akan mengaplikasikan kompon poles sedikit dengan sedikit agar kebutuhan kompon poles sesuai dengan luas permukaan marmer yang akan mereka poles.

Menggunakan alat pemoles dengan kecepatan rendah

Alat pemoles yang tukang gunakan adalah semacam, bor namun mata bor tukang ganti dengan piringan felt yang berguna sebagai pemoles. Pemolesan tersebut tukang mulai dari sudut lanjut ke seluruh area marmer secara merata. Pekerja akan menjalan alat pemoles dengan gerakan melingkar yang terkendali dan kecepatan yang rendah. Jika sudah selesai, maka poles yang tersisa tinggal tukang bersihkan dengan menggunakan kain kering kemudian kain basah agar permukaannya menjadi lebih bersih.

Jenis Lantai ice black

Jenis Lantai ice black

Membiarkan marmer menjadi benar – benar kering

Tunggu selama 24 jam sampai marmer yang sudah tukang poles benar – benar kering sebelum permukaannya tukang apliksikan dengan sealant. Pengaplikasian sealant sendiri tidak sepenuhnya mampu mencegah noda, hanya saja hal ini efektif untuk melindungi permukaan marmer. Cra pakai sealant cukup tukang semporotkan lalu kemudian tukang lap dengan menggunakan lap bersih. Setelah semuanya selesai tunggu 10-20 menit lalu tukang bersihkan apa – apa yang tersisa.

Baca juga : Pilihan Desain Lantai Marmer Tulungagung Untuk Percantik Hunian Anda

Nah, demikian tahapan – tahapan yang jasa poles marmer lakukan. Tentunya tahapan – tahapan tersebut membutuhkan pengorbanan, ketelitian, tenaga, dan biaya yang tak sedikit. Maka dari itu tak heran jika harga yang tukang tawarkan bisa dibilang sedikit lebih mahal. Overall, semuanya masih sebanding kok dengan hasilnya. Sedkit penjelasan semoga bermanfaat.


SALSABELA EKA
(WA) 081450197163 – 081336100057
Email : diyahwulanbas@gmail.com
Jl. Kanigoro Gg 4 No. 35, Blumbang, Ds. Campurdarat, Kec. Campurdarat, Tulungagung, Jawa Timur 66272.

Share This :

Belum ada komentar

Artikel Lainnya
Model Meja Makan Marmer Kotak Minimalis Terbaru

Model Meja Makan Marmer Kotak Minimalis Terbaru

Dipublish pada 30 Juni 2023 | Dilihat sebanyak 753 kali | Kategori: Produk Meja Dan Kursi

Model Meja Makan Marmer Kotak Minimalis Terbaru Model Meja Makan Marmer Kotak Minimalis Terbaru – Marmer Tulungagung online aman murah terpercaya merupakan suatu pengrajin kerajinan online aman murah terpercaya. Kami memproduksi berbagai jenis kerajinan dari bahan batuan alam. Beberapa jenis... selengkapnya

Kursi Batu Fosil Mewah Model Minimalis

Kursi Batu Fosil Mewah Model Minimalis

Dipublish pada 4 September 2023 | Dilihat sebanyak 1.266 kali | Kategori: Produk Batu Fosil

DAFTAR ISI1 Kursi Batu Fosil Mewah Model Minimalis1.1 Baca Juga : Jual Wastafel Batu Fosil Design Terbaru1.2 Lokasi Marmer Tulungagung1.3 Baca Juga : Souvenir Tempat Pulpen Meja Marmer Mewah Kursi Batu Fosil Mewah Model Minimalis Marmer Tulungagung merupakan pusat layanan... selengkapnya

Pilihan Design Wastafel Marmer Untuk Cuci Tangan

Pilihan Design Wastafel Marmer Untuk Cuci Tangan

Dipublish pada 14 September 2023 | Dilihat sebanyak 869 kali | Kategori: Produk Wastafel

DAFTAR ISI1 Pilihan Design Wastafel Marmer Untuk Cuci Tangan1.1 Baca Juga : Design Wastafel Marmer Tulungagung Minimalis1.2 Ukuran Wastafel Marmer Tulungagung1.3 Baca Juga : Wastafel Batu Kali Masa Pandemi Covid Pilihan Design Wastafel Marmer Untuk Cuci Tangan Marmer Tulungagung merupakan... selengkapnya

Salsabla Eka
Maketing Executive
error: